NEXSTEP XCHANGE

2025

Memanggil kaum muda untuk suarakan aspirasi percepatan kebijakan energi bersih di tingkat provinsi!

TENTANG

Program NEX Sustainable Energy Policy XChange (NEX STEP XChange) merupakan program keterlibatan kaum muda, yang dirancang untuk memberikan platform bagi kaum muda untuk terlibat secara aktif dan berkontribusi dalam pengembangan kebijakan yang mempromosikan transisi energi di Indonesia. NEX STEP XChange mencerminkan peran penting kaum muda, sebagai generasi masa depan, dalam mendorong perubahan kebijakan yang penting bagi transisi energi Indonesia.

RANGKAIAN PROGRAM

NEXSTEP XCHANGE 2024

IMPEMENTING PARTNERS

Jadi katalisator kepemimpinan
kebijakan energi di Indonesia

FAQ